Bimbingan Mental Pegawai Pengadilan Agama Kalianda
Kalianda – Salah satu program Pengadilan Agama Kalianda Kelas IB adalah pelaksanaan Bimbingan Mental (Bintal) yang dilaksanakan setiap hari Rabu ba’da Ashar. Bintal hari ini, Rabu 28 Agustus 2024 M Seperti biasanya harus diikuti oleh Pimpinan, Hakim, Pejabat ...